53 Tahun Pupuk Indonesia Niaga Terus Bersemangat Untuk Maju

PT Pupuk Indonesia Niaga merayakan hari ulang tahunnya yang ke-53 pada tanggal 28 Desember 2023 yang digelar di Gedung ROB – 2 Jakarta. Acara ini  merupakan salah satu bentuk rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena atas rahmat dan karunia –Nya yang selalu menyertai langkah demi langkah perusahaan hingga mencapai usia 53 tahun.

阅读更多

Kesiapan Pupuk Indonesia Niaga Menghadapi Musim Tanam

Pupuk Indonesia Niaga, anggota Pupuk Indonesia Grup yang bergerak di bidang perdagangan dan distribusi pupuk & non pupuk turut mendukung upaya Pemerintah dalam penyediaan pupuk menjelang musim tanam. Selain menyediakan pupuk bersubsidi sesuai alokasi pemerintah, PI Niaga juga menyediakan pupuk non-subsidi.

阅读更多

Jelang HUT PI Niaga Gelar Donor Darah

Dalam rangka menyemarakkan HUT perusahaan ke-53, PI Niaga menyelenggarakan kegiatan-kegiatan sosial sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat. Salah satunya dengan menggelar donor darah bekerjasama dengan PMI cabang Sukabumi, pada hari Jum’at 15 Desember 2023 baru lalu.

阅读更多

PI Niaga Kirimkan Pallet ke Produsen Pupuk

Pupuk Indonesia Niaga, perusahaan perdagangan anggota holding PT Pupuk Indonesia (Persero), selain bergerak di bidang perdagangan pupuk juga memenuhi barang-barang kebutuhan industri pupuk. Salah satunya adalah pemenuhan kebutuhan pallet untuk Pupuk Kujang dan Petrokimia Gresik, setelah berhasil memenangkan tender pengadaaan pallet di perusahaan pupuk tersebut.

阅读更多

Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) PI Niaga

PT Pupuk Indonesia Niaga melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada hari Senin (13/11/2023). Bertempat di kantor PT Pupuk Indonesia (Persero), dihadiri oleh seluruh pemegang saham PI Niaga, yaitu PT Pupuk Indonesia (Persero) dan PT Rekayasa Industri, serta Dewan Komisaris dan Direksi PT Pupuk Indonesia Niaga.

阅读更多

PI Niaga Mengecat Kalibata

Pupuk Indonesia Niaga memberikan bantuan berupa cat untuk mempercantik lingkungan di kelurahan Kalibata – Jakarta Selatan. Kegiatan ini merupakan bagian dari komitmen PI Niaga untuk senantiasa mendukung pembangunan dan kesejahteraan lingkungan di sekitar kantor Pusat.

阅读更多